Bahas Implementasi MBKM, IAIN Lhokseumawe Sharing Akademik Ke UIN Malang

www.iainlhokseumawe.ac.id – Rombongan Institut Agama Islam Negeri Lhokseumawe lakukan kunjungan ke Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang, pada Senin (25/9/2023). Kedatangan rombongan IAIN Lhokseumawe disambut oleh Wakil Rektor Bidang Akademik UIN Maulana Malik Ibrahim Malang, Prof. Dr. Hj. Umi Sumbulah, M.Ag. Prof. Umi dalam sambutannya mengucapkan selamat datang dan memperkenalkan para wakil dekan yang […]

PSGA IAIN Lhokseumawe Ikuti Pelatihan Konvensi Hak Anak

www.iainlhokseumawe.ac.id – Pusat Studi Gender dan Anak (PSGA) Institut Agama Islam Negeri Lhokseumawe hadir sebagai peserta pada pelatihan konvensi hak anak yang diselenggarakan oleh Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DP3AP2KB) Kota Lhokseumawe bertajuk “Tingkatkan Pemenuhan Hak Anak dan Perlindungan Anak di Kota Lhokseumawe” di Aula Setda Kota Lhokseumawe, hari […]

Amanat Apel Rutin. Wakil Rektor II Sampaikan Kabar Duka dan Bahagia

www.iainlhokseumawe.ac.id – Dalam apel Senin pagi di Institut Agama Islam Negeri Lhokseumawe, Wakil Rektor II, Dr. Darmadi, M, Si menyampaikan kabar duka dan kabar bahagia dalam amanatnya saat bertindak sebagai pembina apel, Senin (25/9/20233). Dihadapan peserta apel, ia menyampaikan kabar menggembirakan bahwasanya kampus IAIN Lhokseumawe menerima informasi dari Direktur Pendidikan Tinggi Kementerian Agama Republik Indonesia […]

Menang MTQ Tunas Ramadhan, 2 Mahasiswa IAIN Lhokseumawe Berangkat Umrah

www.iainlhokseumawe.ac.id – Dua mahasiswa berprestasi Institut Agama Islam Negeri Lhokseumawe mendapatkan kesempatan emas melaksanakan umrah. Kedua mahasiswa tersebut yaitu Fauzan Arianda mahasiswa jurusan Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir (IAT) dan Fazlurrahman mahasiswa jurusan Pendidikan Bahasa Arab (PBA) mendapatkan tiket umrah gratis sebagai penghargaan setelah berhasil meraih prestasi gemilang dalam ajang Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) Tunas Ramadhan […]

Pengumuman Jadwal SKB Psikotes IAIN Lhokseumawe

Surat Edaran Rektor IAIN Lhokseumawe Nomor 7 Tahun 2023

Surat Edaran Nomor 7 Tahun 2023 TENTANG PELAKSANAAN NETRALITAS APARATUR SIPIL NEGARA DI LINGKUNGAN INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI LHOKSEUMAWE PADA PENYELENGGARAAN PEMILIHAN UMUM PRESIDEN DAN WAKIL PRESIDEN DAN PEMILIHAN UMUM ANGGOTA DPR, DPD, DPRD PROVINSI, DAN DPRD KABUPATEN/KOTA SERTA PEMILIHAN KEPALA DAERAH TAHUN 2024   Unduh Surat Edaran KLIK DI SINI   Update informasi seputar kampus […]

Menteri Agama RI Terima Penghargaan Tokoh Transformasi Digital Pelayanan Keagamaan

www.iainlhokseumawe.ac.id – Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas mendapat penghargaan detikcom Awards 2023 kategori Tokoh Transformasi Digital Pelayanan Keagamaan. Penghargaan diserahkan Pemimpin Redaksi detikcom yang diterima  Sekretaris Jenderal Kementerian Agama Nizar Ali yang hadir mewakili Menag, di Jakarta. “Kemenag sudah banyak melakukan proses transformasi digital dalam beberapa tahun terakhir,” ungkap Sekjen Nizar usai menerima penghargaan, […]

Rakerwil BEM SI Wilayah Aceh, DEMA IAIN Lhokseumawe : Mengukir Masa Depan Mahasiswa Aceh

www.iainlhokseumawe.ac.id – Dewan Eksekutif Mahasiswa (DEMA) Institut Agama Islam Negeri Lhokseumawe bersama 10 Badan Eksekutif Mahasiswa Seluruh Indonesia (BEM-SI) yang tergabung dalam wilayah Aceh menggelar Rapat Kerja Wilayah (Rakerwil) pertamanya di Universitas Syiah Kuala (USK), Banda Aceh, pada 15 s.d. 17 September 2023. Kegiatan ini dihadiri oleh PJ Gubernur Aceh yang diwakili oleh asisten 2 […]

Yudisium FEBI IAIN Lhokseumawe, Dekan Ajak Lulusan Edukasi Masyarakat Tentang Qanun Lembaga Keuangan Syariah

www.iainlhokseumawe.ac.id – Sebanyak 62 mahasiswa lulusan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) Institut Agama Islam Negeri Lhokseumawe resmi dikukuhkan sebagai sarjana Strata Satu (S1) pada Kamis, 21 September 2023. Rangkaian pengukuhan prosesi yudisium angkatan ke XIII yang berlangsung dengan khidmat di aula fakultas tersebut. Momentum yudisium tahun ini, FEBI meluluskan mahasiswa dari tiga jurusan dengan […]

Yudisium Fakultas Syariah IAIN Lhokseumawe Luluskan 59 Sarjana

www.iainlhokseumawe.ac.id – Fakultas Syariah (FASYA) Institut Agama Islam Negeri Lhokseumawe menggelar prosesi yudisium semester genap Tahun Akademik 2022/2023 dengan total yudisia sebanyak 59 lulusan. Prosesi yudisium juga diisi orasi ilmiah yang dipaparkan oleh Dr. Taufiqul Hadi, Lc, MA yang digelar di aula lantai 3 fakultas tersebut. Rabu (20/9/2023) Lulusan Fakultas Syariah ini terdiri dari empat […]